Ud Karya Indowood: November 2011

Kamis, 10 November 2011

Pintu Minimalis dengan kaca

Seiring perkembangan arsitektur, berkembang pula jenis dan bentuk pintu-pintu rumah, dari yang rumit hingga menjadi sangat sederhana.




Pintu dengan desain minimalis dengan ornament kaca yang diberi sedikit sentuhan seni kelihatannya semakin diminati, banyak kalangan atas mulai menggandrungi pintu jenis ini, dimana dengan pintu kaca ini memberikan kesan terbuka namun penuh dengan privasi serta elegan dimana motivnya dapat disesuaikan dengan ruangannya, terutama untuk penghubung ruangan didalam rumah yang tidak terlalu memerlukan pengamanan, kita bisa mencoba Pintu kaca minimalis ini. Sebenarnya teknik pemberian motif pada media kaca pintu ini dulunya dengan menggunakan teknik sandblast, namun seiring dengan perkembangannya kini banyak yang menggunakan stiker sandblast, dimana motivnya bisa diubah-ubah sesuai dengan keinginan dan sekaligus sebagai pengaman untuk kaca itu sendiri jika pecah.

Pernah dengar Jenis Pintu Komposit ? Infonya disini